Tim Satgas TMMD 111 Pasang Cincin Guna Perlancar Saluran Air
BONE – Terlihat anggota Satgas TMMD ke 111 Kodim 1407/Bone di pimping langsung Dan SSK Kapten Inf Muldin Bekerja sama memasang gorong gorong guna memperlancar saluran pembuangan saat musim hujan tiba. Desa Baringeng, Kecamatan Libureng, Kabupaten Bone.
Pemasangan gorong-gorong juga merupakan sasaran fisik sehingga ini penting untuk di laksanakan sebelum melaksanakan tahapan berikutnya
Dan SSK menyamapaikan agar tetap hati hati dalam memngangkat serta memasangnya karean kita harus menghindari kecelakaan kerja agar kita semua bisa mencapai tujuan yang maksimal, ujarnya.
Harapan kedepan semoga keberhasilan kita tuai nantinya bisa bermanfaat bagi masyarakat dalam jangka panjang,” tutup Dan SSK.