TNI

Anggota Satgas TMMD ke 111 Kodim 0427/WK Bersama Warga Mengecat Rumah Bapak Asrip

WAY KANAN – Anggota Satgas TMMD ke 111 Kodim 0427/Way Kanan bersama masyarakat hari ini mengecat rumah bapak Asrip yang merupakan salah satu sasaran RTLH yang ada di dusun Sidoharjo Kampung Negeri Batin Kecamatan Umpu Semenguk Kabupaten Way Kanan. Selasa (22/6/2021)

Hari ini kami memasuki tahap pengecatan di rumah bapak Asrip, sejauh ini tidak ada hambatan yang berarti dalam pengerjaan rumah bapak Asrip.

Kami selalu menggandeng masyarakat dalam perehaban rumah ini dari awal sampai saat ini untuk menimbulkan rasa peduli antar masyarakat sekitar supaya jiwa teloransi antar masyarakat tetap terjaga.

Kita mengajak masyarakat untuk tetap melastarikan warisan leluhur kita yaitu gotong royong yang mulai sulit di temukan saat ini.

TNI mengajak masyarakat untuk tetap memegang warisan leluhur kita yang baik seperti sara saling memiliki dan toleransi antar masyarakat supaya tidak terjadi gesekan antara masyarakat sekitar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *